bag pemerintahan setda konawe utara - mtq

Sekda Launching MTQ ke-XXX Tingkat Sultra di Konut

KONAWE UTARA, KERATONNEWS.CO.ID – Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Konawe Utara resmi menjadi tuan rumah pelaksanaan Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) ke-XXX tingkat Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) yang digelar pada 22–27 Juni 2024 mendatang. Resminya Konut menjadi tuan rumah MTQ usai Pj Gubernur diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) Sultra, Drs. Asrun Lio, M.Hum., Ph.D. melaunching MTQ Sultra ke-XXX tahun […]